Pendataan dan Pengawasan Post-Market oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian terhadap Pelaku Usaha Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT)

Pendataan dan Pengawasan Post-Market Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Terhadap Pelaku Usaha Pangan Segar Asal Tumbuhan

Pangan segar asal tumbuhan (PSAT) merupakan kebutuhan pokok masyarakat yang perlu dijamin kualitas dan keamanannya. Dalam upaya memastikan hal tersebut, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian bidang Konsumsi dan Keamanan Pangan melakukan  pendataan dan pengawasan pascapasar terhadap Mini Market WinMart di Jln.Haji Hasan Basri Desa Semayap dan Toko Buah Sarah di Jln. Veteran desa Dirgahayu. Dalam…

Read More
Dinas Ketahanana Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru Melaksanakan Sosialisasi Dalam Rangka Antisipasi Dampak Iklim El Nino

Dinas Ketahanana Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru Melaksanakan Sosialisasi Dalam Rangka Antisipasi Dampak Iklim El Nino

Dalam rangka penanganan fenomena perubahan iklim dan cuaca ekstrem El Nino, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian melalui Bidang Tanaman Pangan dan Hortikultura melaksanakan sosialisasi Gerakan Nasional (GERNAS) dampak iklim El Nino. El Nino itu sendiri adalah fenomena alam yang terjadi di Samudra Pasifik yang berdampak juga ke Indonesia, di mana suhu permukaan laut menjadi lebih…

Read More
Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru, melalui Bidang Peternakan, telah sukses menyelenggarakan Pelatihan Pengolahan Pakan Ternak

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Menyelenggarakan Pelatihan Pengolahan Pakan Ternak di Desa Sebelimbingan

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru, melalui Bidang Peternakan menyelenggarakan Pelatihan Pengolahan Pakan Ternak. Pelatihan ini berlangsung di pendopo ekowisata Meranti, Desa Sebelimbingan. Acara tersebut dibuka oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, Bapak Saperiani, S.ST, yang didampingi oleh Kepala Bidang Peternakan, Bapak drh. Sidiq Adi Susilo. Selain itu, hadir juga Anggota Dewan Kabupaten…

Read More
kegiatan pemantauan daerah sebar Hama Penyakit Hewan Karantina (HPHK) dengan fokus pada Flu Burung (Avian Influenza) di tiga desa di Kecamatan Pulaulaut Timur

Kegiatan (HPHK) Oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian pada Unggas Untuk Deteksi Adanya Virus Flu Burung di 3 Desa

Setelah suksesnya Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan sosialisasi mengenai penyakit Flu Burung di Desa Sarang Tiung, langkah berikutnya adalah melanjutkan kegiatan pemantauan daerah sebar Hama Penyakit Hewan Karantina (HPHK) dengan fokus pada Flu Burung (Avian Influenza) di tiga desa di Kecamatan Pulaulaut Timur. Kegiatan ini melibatkan pengambilan sampel darah dan…

Read More
Identifikasi dan verifikasi data calon penerima bantuan beras cadangan pangan pemerintah di desa Maradapan, Teluk Sungai dan Labuan Barat kec. Pulau Sembilan

Identifikasi dan Verifikasi Data Calon Penerima Bantuan Beras Cadangan Pangan Pemerintah di Desa Maradapan, Teluk Sungai dan Labuan Barat oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian

Di desa Maradapan, Teluk Sungai, dan Labuan Barat, Kecamatan Pulau Sembilan, Kabupaten Kotabaru, dilakukan proses penting yaitu identifikasi dan verifikasi data calon penerima bantuan beras cadangan pangan dari pemerintah. Tugas ini diemban oleh tim dari Bidang Ketersediaan dan Distribusi Pangan, dipimpin oleh Kapala Bidang Susilawardaya, SE M.IP, yang didampingi oleh stafnya. Selain itu, proses ini…

Read More
Upaya Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian dalam Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Pekarangan Pangan Lestari

Upaya Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian dalam Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Pekarangan Pangan Lestari

Pekarangan Pangan Lestari (P2L) merupakan inisiatif yang dijalankan oleh komunitas lokal yang secara kolektif mengelola lahan pekarangan sebagai sumber pangan berkelanjutan. Tujuannya adalah untuk meningkatkan ketersediaan, aksesibilitas, dan pemanfaatan pangan, serta pendapatan. Lahan ini dikelola secara terpadu dengan berbagai jenis tanaman, hewan ternak, dan ikan, yang akan menjamin ketersediaan bahan pangan yang beragam secara berkelanjutan…

Read More
Panen padi sawah dalam ranka mendukung gerakan nasional antisipasi dampak el nino di Berangas pulau laut timur oleh dinas ketahanan pangan dan pertanian

Panen Padi Sawah Dalam Rangka Mendukung Gerakan Nasional Antisipasi Dampak El-Nino di Berangas Pulaulaut Timur Oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian

Panen padi sawah di Berangas, Pulau Laut Timur, telah menjadi simbol harapan dan ketahanan dalam menghadapi dampak El Nino. Petani setempat telah bekerja keras untuk memastikan bahwa panen mereka tetap berlimpah meski di tengah kondisi cuaca yang tidak menentu.  Berikut ini adalah yang disampaikan Saperiani,S.ST Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian; Bangga sample produktifitas ubinan…

Read More
Vaksinasi Rabies Dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kotabaru di Kecamatan Hampang

Vaksinasi Rabies Dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kotabaru di Kecamatan Hampang

Setelah berhasil menyelenggarakan vaksinasi rabies di Kecamatan Kelumpang Hulu dan Pamukan Barat, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan memutuskan untuk melanjutkan program serupa di Desa Lalapin, Desa Limbungan, dan Desa Hampang. Tindakan proaktif ini merupakan bagian dari upaya mereka dalam mengendalikan penyebaran rabies yang merupakan ancaman serius bagi kesehatan masyarakat dan…

Read More
Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kotabaru Optimis Swasembada Pangan

Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kotabaru Optimis Swasembada Pangan

Kabar Kalimantan Kotabaru- Optimisnya Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian kabupaten Kotabaru menjadikan Kabupaten Kotabaru sebagai lumbung padi disampaikan beliau ketika mengikuti rapat Koordinasi tentang ketahanan pangan dan pertanian yang dilaksanakan oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian provinsi Kalsel gelar rapat koordinasi di oprom Setda Kotabaru yang dibuka langsung oleh Sekretaris Daerah Kotabaru Drs. H….

Read More
Upaya Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru dalam Meningkatkan Mutu dan Keamanan Pangan Melalui Pelatihan di PT. Purnama Labolatory

Upaya Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kotabaru dalam Meningkatkan Mutu dan Keamanan Pangan Melalui Pelatihan di PT. Purnama Labolatory

Pengawasan kualitas pangan adalah bagian integral dari upaya peningkatan mutu dan keamanan pangan. UU no. 12 tahun 2012 tentang pangan dan UU no. 33 tahun 2014 tentang jaminan produk halal penting, terlebih setelah diubah dengan UU no. 11 tahun 2020 tentang cipta kerja. Pasal-pasal yang diubah mewajibkan pelaku usaha mikro dan kecil memiliki sertifikat halal…

Read More